Pawai Dinas Pariwisata Kabupaten Lahat Dalam Rangka HUT RI ke 77
Dalam rangka ikut memeriahkan hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke – 77, Dinas Pariwisata juga ikut memeriahkan kegiatan baris – berbaris yang dilaksanakan Pemerintah Kabupaten Lahat pada hari Kamis tanggal 18 Agustus 2022, sehari sebelumnya juga dilaksanakan Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih, yang dilaksanakan di Lapangan Seganti Setingguan ( Lapangan Exs.MTQ ) Kabupaten Lahat. Upacara deik – detik...